Asap kebakaran sampah menyelimuti di Kelurahan Bagendung, Kota Cilegon, Banten, Selasa (17/9/2024). Kebakaran sampah di TPSA Bagendung Antang yang terjadi sejak Senin (16/9/2024) tersebut mengakibatkan sebagian daerah di Kota Cilegon diselimuti asap pada pagi hari dan dapat mengganggu kesehatan pernapasan warga. ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas/gp